Pada hari Senin, 24 November 2025, bertempat di Aula Dinas Sosial Kabupaten Temanggung, Bankesbangpol menghadiri Rapat Technical Meeting Cabang Olahraga Tenis Meja dalam rangka Peringatan HUT Korpri ke-54 Tahun 2025. Pada kegiatan tersebut, Bankesbangpol diwakili oleh Ibu Anisyah Dian Nopitasari, S.AP.
KESBANGPOL